Pages

Rabu, 22 Mei 2013

masang video

Cara Memasang Video YouTobe di Blog :
  • Klik kanan pada video yang akan di pasang.
  • Terdapat 10 pilihan saat kita klik kanan yaitu, Copy Video URL, Copy Video URL at current time, Copy Embed HTML, Report playback issue, Copy debug info, Stop download, Pop out, Take speed test, Show video info, About HTML5. Kalau kita menggunakan media browser selain Firefox, mungkin pilihannya sedikit berbeda.

YouTobe, Embed HTML,Klik kanan,Video YouTobe

  • Klik Copy Embed HTML

Embed HTML,HTML,Embed,Code YouTobe,YouTobe

  • Copy kode tersebut lalu paste di sidebar blog sobat atau di area postingan sobat.

Untuk mengatur tinggi atau lebar dari video YouTobe rubah angka berikut :
  1. height="390" adalah ukuran tinggi
  2. width="450" adalah ukuran lebar

Contoh Video



Tidak ada komentar:

Posting Komentar